Layanan kami
Tingkatkan dampak bisnis anda melalui pengembangan SDM yang berkualitas
Pelatihan & Konsultasi
Kemajuan dan keberhasilan suatu perusahaan didasarkan oleh individu yang berkualitas di dalamnya,.
Untuk itu, kami hadir sebagai partner yang dapat menyediakan pelatihan soft skills dan pengembangan kapasitas individu, yang dikemas secara kreatif, inovatif dan menarik sehingga berdampak positif pada pengembangan kualitas individu.
Kami juga hadir sebagai partner konsultasi perusahaan terutama dalam bidang Human Resources (HR) seperti People Develepment, Compensation & Benefit, dan lain-lain.
• Leadership
• Human Capital
• Coaching & Mentoring
• Digital Marketing
Pengelolaan Acara
Kami percaya bahwa setiap acara adalah sebuah karya. Dengan sentuhan personal dan inovasi, kami menciptakan acara yang unik dan tak terlupakan, mencerminkan identitas dan nilai-nilai perusahaan.
“Kami tidak hanya menyelenggarakan acara, kami menciptakan kenangan.”
• Outbound
• Team & Capacity Building
• Meeting & Workshop
• Fun Gathering
Pengadaan Umum
Kami menyediakan layanan pengadaan umum yang berfokus pada peningkatan kualitas sumber daya manusia dan pengembangan organisasi. Dengan dukungan tim yang berpengalaman, kami membantu mitra dalam membangun kompetensi, memperkuat kepemimpinan, serta menyesuaikan strategi dengan kebutuhan dunia kerja saat ini.
Pemenuhan Akomodasi Perjalanan
Kami menyediakan layanan akomodasi dan perjalanan yang nyaman serta terintegrasi untuk mendukung setiap kegiatan perusahaan maupun organisasi. Dengan perencanaan yang matang, kami membantu memastikan perjalanan bisnis maupun kegiatan rekreasi berjalan lancar, menyenangkan, dan berkesan.
Saatnya perusahaan anda yang berkembang
Komitmen kami untuk memberikan layanan yang lebih baik, lebih personal, dan lebih bermakna. Dengan memahami Anda, kami dapat menciptakan solusi yang tidak hanya memenuhi kebutuhan, tetapi juga melampaui harapan Anda.